Unit

BICUBE (Business Incubator Center)

Apa Itu BICUBE?

Business Incubator Center (Bicube) merupakan Inkubator Bisnis yang berada di bawah naungan Politeknik STIA LAN Bandung. Bicube didirikan dengan tujuan untuk menciptakan pengusaha pemula berbasis teknologi yang mandiri, berdaya saing dan berkelanjutan. Pengembangan Bicube diupayakan dapat mendorong penciptaan dan membantu pertumbuhan usaha baru, khususnya di wilayah Jawa Barat.

Visi Misi

Visi:

“Menjadi Pusat Inkubator Bisnis Terkemuka Melalui Pendampingan Pengusaha Pemula Di Jawa Barat Tahun 2035”

Misi:

  1. Melayani pengusaha pemula dalam bidang panganolahan dan teknologi informasi melalui proses inkubasi
  2. Mendorong lahirnya inovator yang mampu bersaingditingkat nasional
  3. Membangun kemitraan dengan pemerintah dan swastadalam pengembangan incubator
  4. Mengembangkan jejaring antara pengusaha pemula di bidang pangan olahan dan teknologi informasi denganstakeholder terkait untuk peningkatan usaha

Program

  • Tenaga mentor dan pendamping Mentors and companions
  • Layanan konsultasi Consultation services
  • Pelatihan usaha Business training
  • Pendampingan usaha (legalitas, sertifikasi, HaKi, pengujian produk, akses inovasi teknologi, pendanaan, pemasaran, dll)
  • Jaringan usaha dan kerjasama
  • Working space
  • Business Matching

Tenant